Target Kemenag, Pendidikan Diniyah Formal Berharap Ada Disetiap Provinsi

Ragam Berita256 Views
banner 468x60

Rencana pengembangan ini, kata Basnang, akan didiskusikan bersama Majelis Masyayikh. Fokusnya pada percepatan pendirian di daerah-daerah yang masih belum memiliki pendidikan diniyah formal.

“Tujuan kita bukan sekadar meningkatkan kwantitas, tetapi juga kwalitas untuk memperkuat pemahaman Islam Rahmatan lil ‘alamin di daerah-daerah yang selama ini cenderung dipengaruhi oleh kelompok-kelompok ekstrem,” terangnya.

banner 400x130

Dan terkait evaluasi Imtihan Wathani atau ujian akhir, Basnang menggaris bawahi pentingnya optimalisasi pemanfaatan digital. Pihaknya telah melaksanakan Imtihan Wathani berbasis digital pada tahun 2024.

Sementara itu, Kasubdit Pendidikan Diniyah dan Ma’had Aly (PDMA), Mahrus mengatakan evaluasi merupakan bagian dari persiapan pelaksanaan Imtihan Wathani tahun 2025.

Pembahasan akan diawali dengan review draft petunjuk teknis (Juknis) yang telah disusun. Namun, sebelum itu dilakukan evaluasi tahun sebelumnya, untuk mengetahui kelemahan dan kekurangan dari pelaksanaan agar Juknis yang dihasilkan lebih sempurna. Oleh karena itu, evaluasi ini sangat penting untuk menyempurnakan setiap kekurangan yang ada. (Red)

banner 336x280

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *