SDN 1 Pawindan Kecamatan Ciamis Gelar Gebyar Ramadhan 1446 H, Semarak dengan Kegiatan Religi dan Sosial

Kilas SD/MI41 Views
banner 468x60

Kepala SDN 1 Pawindan, Sarifudin, menjelaskan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan semangat ibadah para siswa selama bulan Ramadhan, sekaligus menanamkan nilai-nilai keimanan dan ketakwaan kepada Allah SWT.

“Kami ingin anak-anak semakin semangat menjalankan ibadah puasa, serta memiliki disiplin dan mental spiritual yang kuat. Harapannya, kegiatan ini dapat menciptakan generasi yang handal, tangguh, dan memiliki solidaritas tinggi antara sekolah, orang tua, serta masyarakat. Pendidikan bukan hanya tanggung jawab sekolah, tetapi juga milik kita bersama, termasuk pemerintah yang diharapkan terus mendukung dan memperhatikan dunia pendidikan,” ujar Sarifudin.

banner 400x130

Dengan suksesnya acara Gebyar Ramadhan ini, diharapkan nilai-nilai keislaman semakin tertanam dalam diri siswa, sehingga mereka dapat tumbuh menjadi generasi penerus bangsa yang berakhlak mulia dan berprestasi. (Aryani)

banner 336x280

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *