Pengamat Pendidikan Nurdin Hidayat, Kepsek Harus Peka dan Adab Terhadap Para Kontrol Sosial

banner 468x60

kilaspendidikan.com, Berita Nasional – Sikap dan perlakuan Pimpinan Sekolah atau Kepala Sekolah, dinilai masih banyak beberapa oknum Kepsek yang enggan menemui bahkan menjawab komunikasi via ponsel para kontrol sosial diantaranya para awak media.

Hal tersebut di kemukakan Nurdin Hidayat selaku pengamat Dunia Pendidikan Indonesia, pada saat Media kilaspendidikan.com bertamu dan sharing hal pendidikan, Jum’at (30/08/2024) di kediamanya.

banner 400x130

Lanjutnya, disinilah peran Pemerintah halnya Dinas terkait untuk memilih seorang pigur Pimpinan yang berkwalitas dan mempunyai Skil Leadership yang baik, bukan hanya dari lulusan pendidikannya yang tinggi tapi juga harus mempunyai adab, etika yang baik pula.

banner 336x280
banner 728x90

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *